Tewas Mengambang, Terduga Komplotan Curanmor Nekat Lompat di Jembatan Suramadu
Kejadian tersebut terekam dalam sebuah video yang kemudian viral di media sosial. Kepala Unit Reserse Kriminal Kepolisian Sektor Kenjeran Surabaya Inspektur Polisi Satu (Iptu) Suryadi menyatakan polisi masih mendalami peristiwa tersebut.
"Kejadiannya tadi siang di Jembatan Suramadu," katanya kepada wartawan di Surabaya, Selasa malam (26/4/2022), dilansir dari Antara.
Menurut informasi yang beredar, lelaki yang belum diketahui identitasnya itu diadang sejumlah warga karena sepeda motor yang dikendarainya diduga hasil curian.
Sejumlah warga yang menghadang lelaki itu mengaku sengaja mencermati setiap sepeda motor yang melintas di Jembatan Suramadu karena biasanya hasil curian selalu dibawa kepada penadah di wilayah Pulau Madura.
Belum Ada Laporan Polisi
Penulis : red
"Berita Terbaru Lainnya"
Post a Comment for "Tewas Mengambang, Terduga Komplotan Curanmor Nekat Lompat di Jembatan Suramadu"