Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Ekspektasi Vs. Realita : Edisi Liburan Ke Luar Negeri


Saat kita hendak jalan-jalan, pastinya kita mempunyai harapan atau ekspektasi bagaimana kita menikmati jalan-jalan tersebut. Kadang ekspektasinya itu kita berharap bahwa destinasi lokasi liburan kita tidak terlalu ramai dengan orang-orang, bisa foto sana-sini dengan nyaman, dan lain-lain. Tapi, itu hanya sebatas ekspektasi. Realitanya? Yuk lihat kumpulan ekspektasi vs realita berikut ketika sedang jalan-jalan.

1. Piknik di Dekat Menara Eiffel, Perancis

Sumber: logyka.net

Selamat tinggal pacaran mesra berdua di bawah menara (yang katanya) paling romantis ini.

2. Menyusuri Jalanan Air di Venice, Italia

Sumber: humo.be

Ini mah gak beda jauh sama jalanan di Jakarta. Macet dan rame juga.

3. Jalan-jalan di Santorini, Yunani

Sumber: yokacdn.com

Foto kekinian dengan background pemandangan? Isinya juga kepala orang semua nanti.

4. Berjemur di pantai terkenal di Rio de Janeiro, Brasil

Sumber: tantannews.com

Mendingan berjemur di Ancol aja deh!

5. Berfoto dengan Gaya Menahan Menara Pisa

Sumber: tantannews.com

Karena gaya paling mainstream ini, jadi lebih mirip tempat latihan karate ya.

6. Menikmati Pemandangan di Tembok Besar Tiongkok

Sumber: orzzzz.com

Bisa keluarin kamera buat foto aja udah bersyukur deh.

Post a Comment for "Ekspektasi Vs. Realita : Edisi Liburan Ke Luar Negeri"